Ayo Mulai Investasi! Rekomendasi Reksa Dana Syariah Untuk Kamu

08 Sep 2021 by georgineesperance, Last edit: 23 Sep 2021

Sobat Pintar! Investasi merupakan hal yang sangat penting untuk dilakukan. Salah satu investasi yang kamu lakukan adalah melalui reksa dana.

Apa itu reksa dana? Menurut Wikipedia, reksa dana adalah wadah dan pola pengelolaan dana/modal bagi sekumpulan investor untuk berinvestasi dalam instrumen-instrumen investasi yang tersedia di pasar modal dengan cara membeli unit penyertaan reksadana.

Menurut jenisnya, reksa dana dibagi menjadi 2, yaitu reksa dana konvensional dan reksa dana syariah.

Mau tau perbedaan antara reksa dana konvensional dan reksa dana syariah, serta rekomendasi yang dapat Kamu coba? Yuk cek di sini: https://www.kreditpintar.com/education/rekomendasi-reksa-dana-syariah-terbaik-2021

Apakah Kamu akan memulai investasi reksa dana? Berikan komentar kamu disini yuk!

23 Sep 2021
mobile-close
Pinjam kilat 50 juta!Download