Bagi badan usaha, baik itu perusahaan skala besar maupun UMKM, variable cost adalah salah satu aspek penting yang harus diperhitungkan. Selain variable cost, terdapat pula fixed cost atau biaya tetap yang juga berhubungan dengan biaya operasional usaha. Nah, seperti apakah bentuk perbedaan keduanya dan bagaimana rumus perhitungannya yang tepat? Seluruhnya bisa disimak sebagai berikut. BacaContinue reading “Variable Cost Adalah: Bedanya dengan Fixed Cost”